Akademik

Penerimaan Mahasiswa Baru

Doktor Ilmu Teknik Sipil Fakultas Teknik UNDIP

Menerima Pendaftaran Mahasiswa Baru Semester Genap Gelombang 1 TA 2025/2026 pada pmb.undip.ac.id

 

Pendaftaran, Upload Berkas dan Pembayaran

:

2 September – 23 Oktober 2025

Seleksi

:

8 November 2025

Wawancara

:

8 November 2025

Pengumuman

:

20 November 2025

Materi Ujian

  1. Tes Potensi Skolastik (TPS) : Verbal, Numerik, dan logika;
  2. Tes Bahas Inggris : Reading dan Strusture;
  3. Tes Substansi Keilmuan (Berupa wawancara (online)/tes tertulis prodi)

Biaya Pendaftaran

  • Pendaftaran Doktor Rp. 1.000.000,-
  • catatan : Segala bentuk biaya pendaftaran yang telah disetorkan ke UNDIP tidak dapat ditarik kembali dengan alasan apapun.

Bidang-bidang

  • Geoteknik
  • Managemen Konstruksi
  • Sumber Daya Air
  • Struktur
  • Transportasi